Denpasar, baliilu.com – Tim Gabungan evakuasi bencana alam tanah longsor yang terjadi di Jalan Ken Dedes gang I banjar Petangan Gede Desa Ubung Kaja Kecamatan Denpasar...
Klungkung, baliilu.com – Di tengah hujan dengan intensitas yang cukup tinggi, terjadi peristiwa bencana alam berupa batu besar longsor yang menimpa sebuah bangunan wantilan yang mengakibatkan...
Tabanan, baliilu.com – Seorang warga Banjar Dinas Tibu Biu Kaja, Tabanan tenggelam saat mencari ikan dengan menggunakan jaring di Pantai Pasut, Rabu (15/1/2025) sore. Setelah 30...
Nusa Penida, Klungkung, baliilu.com – Seorang WNA asal Romania terjebak di Tebing Pura Segara Kidul, Nusa Penida, Kamis (9/1/2025) sore. Awalnya ia hendak menuju mata air...
Badung, baliilu.com – Tim SAR gabungan melakukan evakuasi jenasah di bawah tebing Pura Luhur Uluwatu, Kabupaten Badung, Bali pada Kamis (9/1/2025). Saksi mata yang melaporkan hal...
Karangasem, baliilu.com – Pada hari kedua pencarian, tim SAR gabungan akhirnya menemukan korban WNA asal Korea Selatan yang sempat dikabarkan hilang saat melakukan pendakian di Gunung...
Buleleng, baliilu.com – Upaya pencarian 1 orang yang hilang saat memancing cumi-cumi akhirnya membuahkan hasil. Tim SAR gabungan menemukan tubuh Fathul Qorib (21) mengambang dalam keadaan...
Karangasem, baliilu.com – Tim SAR gabungan melakukan pencarian 2 pendaki yang tersesat di Gunung Agung, Kamis (26/12/2024). Identitas kedua korban tersesat atas mama Putu Diki Adi...
Denpasar, baliilu.com – Korban yang jatuh di aliran sungai Taman Pancing Timur, Desa Pemogan Denpasar Selatan, pada Senin (23/12/2024), akhirnya ditemukan. Korban atas nama Mohammad Arifin...
Badung, baliilu.com – Seorang warga NTT dikabarkan hilang saat mandi di Pantai Balangan, Desa Pecatu, Kuta Selatan, Minggu (15/12/2024) sekitar pukul 16.34 Wita. Diketahui identitas korban...